Kamis, 17 Juni 2010

Berapa sih Umur Madu ???

Dari informasi yang didapat dari website resmi NHB (national honey board) www.honey.com

"Does honey have an expiration date?
Honey stored in sealed containers can remain stable for decades and even centuries! However, honey is susceptible to physical and chemical changes during storage; it tends to darken and lose its aroma and flavor or crystallize. These are temperature-dependent processes, making the shelf life of honey difficult to define. For practical purposes, a shelf life of two years is often stated. Properly processed, packaged and stored honey retains its quality for a long time.
If in doubt, throw it out, and purchase a new jar of honey!"

terjemahan bahasa Indonesianya kurang lebih seperti ini :

"Apakah madu mempunyai masa kadaluarsa ?
Madu yang di simpan di tempat tertutup rapat dapat tetap stabil selama 10 tahun bahkan 100 tahun!!
Tapi bagaimanapun juga, madu mengalamai perubahan fisik dan kimiawi selama disimpan; madu akan berubah menjadi lebih gelap dan kehilangan aromanya bahkan terkadang menjadi kristal. Sangat dipengaruhi oleh suhu, sehingga umur pakai madu menjadi sulit untuk diprediksi.
Untuk penggunaan praktis, umur pakai madu biasanya digunakan sekitar 2 tahun.
Proses produksi, penyimpanan dan pengemasan yang tepat akan membuat kualitas madu tahan lebih lama.
Kalau ragu-ragu, buang saja, dan beli lagi madu yang baru! "


^_^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar